Jatimbangkit.com
Headline Mojokerto Nasional

Sehari, 153 Animo telah mendaftar Penerimaan Polri di Panbanrim Polresta Mojokerto

Mojokerto Bangkit – Antusiasme pendaftaran Polri setelah diperpanjang, 153 animo yang telah mendaftar melalui online secara online.

Foto : Waka Polresta bersama Kabag Sumda dan Kabag Ren Cek pelaksanaan Verifikasi

Panbanrim Polresta Mojokerto telah merekapitulasi kegiatan verifikasi penerimaan anggota Polri T.A. 2021 sebanyak 153 yang mendaftarkan ke Taruna AKPOL, Bintara, Bakomsus, dan Tantama

Dalam penerimaan Polri ini Panbanrim Polresta Mojokerto melaksanakan program prioritas Kapolri yakni Menjadikan SDM Polri yang Unggul di Era Police 4.0

Kapolresta Mojokerto mengatakan, “Target dalam program 100 hari Kerja Kapolri adalah memaksimalkan rekrutmen proaktif, penambahan kuota pada daaerah yang belum ada bhabinkamtibmas dan bakomsus (Teknologi informasi dan Kesehatan)” Ucap AKBP Deddy Supriadi

Menambahkan Kasubbag Humas Polresta Mojokerto, “peluang besar untuk masuk menjadi anggota Polri dan hari ini Kamis (01/04/21) animo yang masuk mendaftar sudah mencapai 153 dalam sehari,” Kata IPDA MK. Umam,SE

Rincian rekapitulasi  merekapitulasi kegiatan verifikasi penerimaan anggota Polri T.A. 2021m sebagai berikut

TARUNA AKPOL, dengan Animo : 24 (P :22, W : 2), Terverifikasi : 17 (P : 16, W : 1)

BA POLISI TUGAS UMUM (PTU) dengan animo : 113 (P : 90, W : 23), Terverifikasi : 69 (P : 59, W : 10)

BAKOMSUS TEKNOLOGI INFORMASI (TI), dengan Animo : 7, Terverifikasi : 4

BAKOMSUS PERAWAT, BAKOMSUS BIDAN, BAKOMSUS PRAMUGARI, belum ada

sedangkan TAMTAMA BRIMOB dengan Animo : 9 dan Terverifikasi : 7

TAMTAMA POLAIR masih belum ada

“Secara keseluruhan total animo pendaftar : 153 dengan rincian pria 128 dan  wanita sebanyak 25, untuk jumlah yang telah terverifikasi penerimaan anggota Polri T.A. 2021 di Panbanrim Polresta Mojokerto saat ini  97 dengan jumlah pria 86 dan wanita 11,” Urai IPDA MK. Umam

 

Penerimaan Polri Tahun 202I, ini Syarat dan Caranya

Baca Juga :  Kapolresta Mojokerto Laksanakan Program Jubah Dengan Santuni Anak Yatim

baca juga :

Kebut Vaksinasi Anak, Polresta Banyuwangi Jemput Bola di Rest Area Tamansari

Redaksi Mojokerto

Polda Jatim : Enam Polres Raih Pelayanan Prima dari Kemenpan RB

Redaksi Mojokerto

Forkopimda Kota Mojokerto Dampingi Forkopimda Provinsi Jatim Tinjau Prokes Masjid Al Fattah

Redaksi Mojokerto