Jatimbangkit.com
Terkini

VIDEO : Pembunuh Terapis ditembak Polisi

Mojokerto Bangkit – Berakhir perjalanan Pembunuh terapis di Mojokerto diringkus Unit resmob dengan memberikan hadiah timah panas di kedua betis tersangka karena berusaha kabur dari penangkapan.

Pembunuh Ambarwati alias Santi (44) adalah M. Irwanto (25), warga Kesamben, Jombang. Kapolres Mojokerto Kota AKBP Deddy Supriadi mengatakan tersangka diringkus di Desa/Kecamatan Takeran, Magetan pada Kamis (18/2) sekitar pukul 17.00 WIB.

“Saat ditangkap, tersangka mencoba kabur sehingga kami berikan tindakan tegas dan terukur sehingga melukai kaki kanan dan kirinya,” kata Deddy saat jumpa pers di Mapolres Mojokerto Kota, Jalan Bhayangkara, Jumat (19/2/2021).

 

 

 

Baca Juga :  Polresta Mojokerto Lakukan Monitoring Kenaikan Harga Dan Ketersediaan Sembako Khususnya Minyak Goreng Saat Bulan Ramadhan